Sarana kebugaran sepertifitness center, kolam renang,jogging track, taman bermain, minimarket, restoran, cafe, dan fasilitas lainnya akan membuat penghuni apartemen tidak perlu pergi terlalu jauh untuk memenuhi kebutuhannya.
“Kalau mau ke mal, cukup jalan kaki melaluitunnelyang disediakan pengembang. Begitu juga kalau mau olahraga atau fitnes, tinggal turun ke lantai dasar. Semuanya ada dalam satu kawasan, sehingga tidak perlu menggunakan kendaraan lagi,” ujar Meli. (Johanna Erly Widyartanti/IDEA)
#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork
(*)