IDEAonline -Baru-baru ini masyarakat di Jawa Barat tengah dihebohkan dengan sebuah foto viral.
Tersebar di berbagai media sosial, foto viral itu juga diunggah di akun instagram @sekitarbandungcom.
Baca Juga: Mau Ganti Kursi di 2021? Lirik Kursi Hemat Tempat Satu Ini, Intip Pula Asal-usulnya!
Memperlihatkan seorang kakek tua tengah bekerja dan mengumpulkan barang bekas dengan sebuah becak reot.
Potret tersebut, menjadi viral saat kakek tua itu tengah memalingkan pekerjaan demi seorang bayi kecil.
Ya, sang kakek terlihat membawa seorang bayi mungil yang diletakkan di sebuah trotoar beralas kardus.
Mengundang berbagai respon dan perhatian warganet, akhirnya foto viral itu mendapat tanggapan secara langsung dari Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.
Menanggapi potret viral tersebut, Gubernur Ridwan Kamil akhirnya turun tangan dan memberikan perhatian khusus pada kakek yang diketahui bernama Dede.
Baca Juga: Hendak Menambah Dekorasi di Tahun 2021? Coba Lampu Satu Ini, Tilik Dulu Sejarahnya dan Asal-usulnya