Follow Us

Bikin Panel Dinding Sendiri Yuk, Ini Cara Bikin Rangka Kayu atau Besi Hollow-nya

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 11 Maret 2021 | 09:15
Ilustrasi rangka panek dinding dekoratif, bisa berbahan kayu ataupun besi hollow.
Tabloid RUMAH

Ilustrasi rangka panek dinding dekoratif, bisa berbahan kayu ataupun besi hollow.

Kayu yang digunakan untuk rangka harus halus, khususnya untuk permukaan dasar bagian dinding panel.

Hal ini agar kayu solid, kayu olahan maupun gipsum yang menempel sebagai dinding panel terpasang dengan rata dan rapi.

Selain itu, jangan lupa untuk memoles kayu dengan bahan antirayap agar rangka tahan lebih lama.

2. Besi Hollow

Tahan rayap, ukuran presisi, pemasangan cepat dan harga bersahabat menjadi sekian banyak alasan orang lebih memilih rangka hollow dibandingkan dengan rangka kayu.

Di pasaran pun tak sulit untuk mendapatkannya.

Tekniknya pun terbilang cukup mudah.

Baca Juga: Pantas Kediamannya Bak Rumah di Luar Negeri, Mark Sungkar Gondol Uang Negara hingga Rp 694 Juta Terkait Kasus Pelatnas Asian Games 2018, Sang Anak Belum Ada Tanda-tanda Besuk?

Baca Juga: Gipsum Bisa Dibikin Sendiri, Ini 3 Kelebihannya untuk Bahan Panel

Rangka kayu untuk panel dinding dekoratif.Bahan ini bisa diganti dnegan besi hollow.
Serial RUMAH

Rangka kayu untuk panel dinding dekoratif.Bahan ini bisa diganti dnegan besi hollow.

Potong-potonglah hollow sesuai dengan kebutuhan rangka, tetapi jangan lupa untuk melebihkan sekitar 4 cm pada setiap ujungnya.

Fungsinya untuk menyatukan rangka hollow satu dengan lainnya.

Editor : iDEA

Latest