Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ini Cara Menghitung Kebutuhan Exhaust Fan di Ruangan, Jangan Salah!

Maulina Kadiranti - Rabu, 21 Juni 2023 | 11:22
ilustrasi rumah adem
dok. Philips

ilustrasi rumah adem

Ukuran standar penggunaan dalam ruang maksimum 45db.

Rumus yang digunakan untuik menghitung kebutuhan adalah sebagi berikut.

Begitu banyak produk beredar di pasara, tentukan pilihan dengan cermat.

Begitu banyak produk beredar di pasara, tentukan pilihan dengan cermat.

Rumus: A x B

  1. A= Dimensi ruangan (panjang x lebar x tinggi ruangan)
  2. B= Frekuensi pergantian udara per jam
Nilai ini didapat dari nilai indeks sirkulasi udara sesuai peruntukan ruang.

Setiap ruang berbeda. Makin “kotor” ruang, maka nilai indeks makin besar. Untuk dapur, indeksnya 15, sementara untuk ruang lainnya adalah 5-6.

Jika ruangan yang akan dipasangiexhaust fanadalah ruang tidur berukuran 3m x 3m x 3m, maka A=27m dan B=5, makaair volumeyang dibutuhkan adalah 27m³ x 5= 135m³/jam.

Maka kamu dapat membeli 1 buahexhaust fandengan daya sedot seperti itu, atau membeli 2 buahexhaustfandengan daya sedot setengahnya.

Untuk tipeceiling mounted,karena menggunakan pipa-pipa tambahan sebagai alat pembuangan udara yang dapat menghambat gerak udara, sebaiknya daya sedotnya dilebihkan. (Johanna Erly Widyartanti)

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular