Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Agar Bunga Potong Bertahan Lama dan Tips Menatanya di Dalam Ruangan

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 30 Maret 2021 | 19:38
Ilustrasi bunga potong jadi hiasan di ruangan.
Idea.grid.Id

Ilustrasi bunga potong jadi hiasan di ruangan.

Jika kamu memiliki piring hias cantik, kamu dapat menggunakannya sebagai wadah untuk meletakkan bunga potong segar.

Jenis bunga yang dipilih adalah bunga-bunga kecil yang menyerupai bunga liar, atau hanya kelopaknya saja.

Bunga yang diletakkan di wadah ini bisa digunakan sebagai pengharum ruangan.

Letakkan di atas ambalan, rak, atau meja pajang.

Baca Juga: Penggemar Anggrek Perlu Tahu, Ada Spesies Terjelek Anggrek yang Kusam dan Penuh Kerutan pada Bunganya

Ilustrasi penataan bunga potong dalam ruang.

Ilustrasi penataan bunga potong dalam ruang.

5. Kumpulkan d Vas Sedang

Jenis bunga yang ramping, dengan daun yang jarang dan kelopak sedang yang umumnya berkumpul di pangkal batang, cocok disatukan dan diletakkan di dalam pot berukuran sedang dengan mulut agak lebar.

Bunga bisa dikumpulkan menurut warnanya, atau dikombinasikan dengan warna lain dengan permainan ketinggian batang.

Karena ukurannya tak terlalu besar, bung bisa diletakkan di meja makan, meja kopi, atau meja pajang.

Memperpanjang Usia Bunga Potong

Tak seperti bunga plastik, bunga potong memiliki usia pakai karena mudah layu.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular