Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Yuk Siapkan Dekorasi ala Kampung Halaman, Obat Kangen Engga Bisa Mudik

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 30 Maret 2021 | 19:39
Ilustrasi penggunaan bantal dengan motif dan warna-warna cerah khas kampung.
Kompas.com

Ilustrasi penggunaan bantal dengan motif dan warna-warna cerah khas kampung.

3. Manfaatkan Barang Bekas

Coba bongkar kembali gudang dan area simpan kamu.

Baca Juga: Ingin Hidup Tenang di New Zealand, Artis yang Menikah dengan Duda Anak 3 Ini Akhirnya Rela Jual Rumah Mewahnya, Isinya Enggak Main-Main!

Perhatikan, apakah ada barang bekas yang bisa kamu manfaatkan kembali bagi dekorasi interior kali ini.

Misalnya, kamu melihat sarang burung bekas, kamu bisa memanfaatkannya menjadi vas bunga atau lampu, dengan mengganti warnanya saja.

Kamu juga bisa menggunakan drum minyak bekas sebagai kaki meja.

4. Wadah Anyaman Rotan

Seperti apakah wadah makanan, nampan atau tatakan piring yang kamu gunakan di hari raya Idul Fitri kali ini?

Agar suasana nostalgia dapat tercipta, kamu bisa memakai wadah yang terbuat dari anyaman rotan.

Bentuknya pun tak perlu terlalu rumit.

Gunakan anyaman tersebut untuk mewadahi teko, toples, cangkir, buah-buahan, dan ketupat di rumahmu.

5. Perangkat Makan Kaleng

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular