Follow Us

Enam Penyebab Bau di Rumah Tua, Cek dan Atasi dengan Cara Ini!

Johanna Erly Widyartanti - Jumat, 30 April 2021 | 19:01
Bau di rumah tuan bisa karena ventilasi buruk, kebocoran, dinding rembes, filter AC kotor.
Tribunnews

Bau di rumah tuan bisa karena ventilasi buruk, kebocoran, dinding rembes, filter AC kotor.

Ventilasi buruk menyebabkan kelembapan dan jika dikombinasikan dengan kegelapan, jamur dapat tumbuh subur.

Ventilasi yang buruk juga menyebabkan sinar matahari terhambat masuk ke rumah.

Padahal, cahaya matahari secara alami mendisinfeksi, kehangatannya dapat membantu mengeringkan rumah.

Baca Juga: Akui Masih Punya Mobil dan Rumah di Puncak, Pak Tarno Kaget Saat Diberitakan Jatuh Miskin: ‘Kecewa Saya Sama Pemberitaan Begitu’

Baca Juga: Cerobong Ventilasi Dinginkan Rumah yang Menghadap Barat, Ini Caranya!

Ventilasi yang baik memasukkan udara dan cahayauntuk cegah lembap.
windownesia

Ventilasi yang baik memasukkan udara dan cahayauntuk cegah lembap.

Cahaya matahari juga meminimalkan sudut gelap di dalam rumah sehingga bisa menjadi pertahanan yang baik terhadap jamur dan lumut.

Ventilasi buruk juga menghambat sirkulasi udara.

Padahal, sirkulasi udara lancar akan membantu menjaga rumah lebih kering.

Oleh karena itu, jika ada jendela, seringlah membukanya agar udara bisa berganti.

Udara segar juga akan menghilangkan pengap.

Di area yang lebih sulit dijangkau, gunakan kipas angin untuk meningkatkan sirkulasi udara.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest