Follow Us

Siapa Sangka Memasak Nasi Menggunakan Air Panas Lebih Hemat Waktu, Begini Caranya..

Maulina Kadiranti - Minggu, 16 Mei 2021 | 11:30
Memasak Nasi Menggunakan Air Hangat
freepik.com/jcomp

Memasak Nasi Menggunakan Air Hangat

Baca Juga: Bisa Buat Sendiri, Ternyata Ini Bahan Ajaib untuk Buat Serum Anggrek Mekar, Mudah!

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Menyiram Tanaman dengan Air Panas Bikin Tanaman Makin Wow, Lihat Hasilnya!

Selain itu, jangan khawatir juga air mendidih akan merusak lapisan antilengket pada panci rice cooker.

Ada orang yang berpikiran kalau panci rice cooker yang dingin, bisa lepas lapisan antilengketnya jika langsung dituang dengan air mendidih.

Padahal hal tersebut tidaklah benar.

Lapisan anti lengket akan tetap aman asal air mendidih dituang setelah beras siap di dalam panci rice cooker.

Dengan begitu, air panas akan langsung menyebar pada nasi.

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest