Melalui akun Instagram pribadi, perempuan yang akrab disapa KD itu membagikan artikel yang memuat kritikannya.
Krisdayanti beberkan bahwa penyediaan fasilitas isoman dihotel bintang 3untuk anggota DPR akan membuang-buang anggaran.
“Anggota Komisi IX DPR RI Krisdayanti mengkritik kebijakan penyediaan fasilitas bagi anggota DPR tersebut. Menurutnya hal tersebut hanya membuang-buang anggaran yang sedianya bisa diperuntukkan hal yang lebih penting,” tulis KD pada caption.
Gimana menurut IDEA lovers?
#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis
(*)