Sistem Reverse Osmosis
Yang paling populer saat ini adalah penjernih air dengan sistem osmosis balik (reverse osmosis) atau biasanya disingkat dengan RO.
Osmosis balik adalah suatu sistem pemurnian air yang digunakan NASA untuk menyediakan air minum bagi para astronotnya ketika berada di pesawat luar angkasa.
Sistem ini mengandalkan membran khusus dengan diameter pori-pori 0,02 micron untuk virus dan 0,001 untuk bakteri (sebagai perbandingan, ukuran bakteri adalah 0,5 mikron).
Baca Juga: Kabar Terbaru Mengenai Kasus Covid-19 di Indonesia, Tingginya Tingkat Kesembuhan Pasien Bikin Lega
Baca Juga: Ini 6 Gejala dan Cara Mencegah Kasur Jadi Sumber Alergi, Tolong Mulai Sekarang Jangan Anggap Remeh!
Air kotor masuk ke membran ini, dan hanya air yang sudah bersih saja yang dapat tembus keluar dari membran.
Termasuk dalam kategori ini antara lain merek Nesca, Pure Pro, dan Etech.
Rata-rata, penjernih air ini memiliki 3—4 tabung penjernih (catridge) yang berisi filter busa, karbon, atau keramik untuk membuat air jadi air bersih.
Air kemudian masuk ke tabung yang berisi membran RO untuk membuatnya layak minum.
Sistem UV