IDEAonline-Hampir setiap rumah pasti menggunakan gorden dengan segala fungsinya.
Bahkan banyak yang bilang apabila kehadiran gorden tidak lama setelah kemunculan jendela.
Apalagi di zaman seperti ini varian gorden begitu dinamis mulai gorden minimalis sampai gorden kantor. Kepentingannya juga tidak hanya soal urusan rumah, melainkan juga dimanfaatkan untuk dekorasi pernikahan.
Baca Juga:Artis Ini Sengaja Buat Pintu Rumah yang Bisa Muat Keluar Masuk Keranda, Alasannya...
Baca Juga:Sempat Dikira Ampuh Halau Corona, Ini Penyebab Obat Mag Laris di Pasar Amerika Awal Pandemi Lalu
Sering disepelekan, ternyata gorden juga butuh dijaga kebersihkannya.
Debu yang menempel terlalu lama bisa merusak warna kain gorden dan bisa menjadi sarang kuman dan debu.
Agar gorden menjadi lebih indah dan tetap sebagai fungsinya menjaga privasi.
Berikut 4 cara mudah merawat gordenyang dapatIDEA Lovers lakukan di rumah tercinta.
1. Perawatan Berkala
Baca Juga:Pantas Saja Listrik Malah Makin Melonjak, Coba Kurangi Kebiasaan Cabut Kabel, Ini Penjelasannya!