Benda-benda yang diteliti inikhususnya yang ada di depan ataudi seberang pintu utama, baik yangletaknya dekat maupun yang sedikitjauh dari pintu utama.
Menghalangi EnergiProduktif
Baca Juga:Bukan Sekadar Rapi, Ruang Tamu Harus Ditata Berdasarkan Fengshui, Dampaknya Enggak Main-main!
Obyek aneh atau tajam yangberada di sekitar bangunan yangarahnya ke posisi pintu utama, memang tidak baik menurutFeng Shui.
Obyek-obyek tersebutmemproduksi energi negatif (Sha Qi) serta menghalangi energi produktif (Sheng Qi) yang akan masuk ke pinturumah.
Bahkan obyek tersebut didugadapat merusak energi rezeki yang telahsinggah di dalam rumah.
Melansir Tabloid RUMAH edisi 85, inidampak buruk yangmempengaruhi kehidupan penghunibangunan, kualitasnya tergantungobyek yang mempengaruhinya.
- Apabila bentuk tajam (sepertisusunan batu alam) dari obyekyang diteliti mengarah ke pintudan bangunan rumah, biasanya sipenghuni—dalam kehidupan sehariharimaupun kariernya—seringdirugikan atau dilukai oleh orangluar dan teman dekat.
- Apabila rumah berhadapandengan bentuk yang mengerikan (seperti patung setan atau binatangmitologi), umumnya kegelisahansenantiasa menghantui kehidupanpenghuni. Hubungan keluarga jugatidak bisa berjalan secara harmonis.
- Obyek senjata yang mengarah kerumah (seperti moncong meriamdan senjata pembunuh lainnya) sering menimbulkan petaka pada kehidupan, sebab obyek senjatatersebut biasanya mengundanghawa kematian.
Batu dekorasiyang bentuknya segi tiga tajam danmenghujam ke pintu, misalnya, dapat diubah bentuknya menjadibatu yang bulat.
Baca Juga:Pernah Dengar Istilah 'Kitchenette'? Ternyata Kitchenette Tidak Sama dengan Dapur Standar!
Baca Juga:Wajib Tahu, Ini Dia Pertimbangan Para Ibu Jika Miliki Anak Sebelum Membeli Hunian