Follow Us

Tak Khawatir Anak Susah Bermain di Apartemen, Kamar Anak Seluas 6 Meter Persegi Ini Bisa Jadi Solusi Pintar!

Maulina Kadiranti - Rabu, 06 April 2022 | 11:38
Ilustrasi anak bermain di apartemen
nurseryworld.co.uk

Ilustrasi anak bermain di apartemen

Seluas 2x3 Meter, Begini Ide Kamar Anak di Apartemen Sempit, Gunakan Tangga
Foto Adeline Krisanti

Seluas 2x3 Meter, Begini Ide Kamar Anak di Apartemen Sempit, Gunakan Tangga

Seluas 2x3 Meter, Begini Ide Kamar Anak di Apartemen Sempit, Gunakan Tangga
Foto Adeline Krisanti

Seluas 2x3 Meter, Begini Ide Kamar Anak di Apartemen Sempit, Gunakan Tangga

Kamar yang ukurannya 2,5 m x 3 m ini dirancang sedemikian rupa untuk memenuhi kebutuhan anak lelaki usia Sekolah Dasar, termasuk beristirahat, bermain, dan belajar.

Kiatnya, ia tidak saja mengolah ruang secara mendatar, tetapi juga memanfaatkan ruang secara vertikal.

Tempat tidur lantas “ditumpuk” di atas meja belajar dan lemari pakaian.

Dengan furnitur yang dibuat sesuai pesanan, tidak ada sejengkal ruang pun yang disia-siakan.

Yang menarik, di sisi ruang yang tersisa, dibuatkan undakan yang dapat dipanjat anak menuju tempat tidur.

Pada undakan ini dibuat kotak-kotak penyimpanan mainan, agar ruang termanfaatkan maksimal.

Seluas 2x3 Meter, Begini Ide Kamar Anak di Apartemen Sempit, Gunakan Tangga
Foto Adeline Krisanti

Seluas 2x3 Meter, Begini Ide Kamar Anak di Apartemen Sempit, Gunakan Tangga

Baca Juga: Khawatir Got Meluap Saat Musim Hujan? Enggak Perlu Takut, Ini Solusi yang Bisa Dilakukan!

Baca Juga: Enggan Membeli Produk Mahal untuk Bersihkan Kaca? Jangan Khawatir, Oleskan Bahan Rumahan Ini dan Lihat Hasilnya!

Lengkapnya kegiatan yang dapat dilakukan anak di kamar ini tidak perlu membuat orangtua khawatir perhatian anak akan terpecah.

Source : The Sun

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular