Follow Us

Ajaib, Ini yang Terjadi Saat Kondisioner Bayi Dicampur dengan Air Hangat Saat Merendam Pakaian

Maulina Kadiranti - Selasa, 26 April 2022 | 10:30
Coba Campurkan Kondisioner Bayi dengan Air Hangat Saat Merendam Pakaian, Rugi Kalau Engga Dicoba!

Coba Campurkan Kondisioner Bayi dengan Air Hangat Saat Merendam Pakaian, Rugi Kalau Engga Dicoba!

IDEAonline -IDEA lovers, yakin sudah menyelesai semua pekerjaan rumah dengan benar-benar bersih tanpa merusak baju?

Salah satu masalah terbesar pekerjaan rumah tangga adalah mencuci baju.

Mulai dari warna luntur, aroma tak sedap, baju molor dan bahkan ukuran baju menyusut.

Lalu apakah yang bisa dilakukan dengan masalah-masalah tersebut?

Dilansir Nakita.id dari Bright Side, ternyata ada cara mudah mengembalikan baju menyusut kembali ke ukuran semula atau tampak baru kembali.

Jarang ada yang mengetahui tip mudah ini.

Baca Juga: Tak Aneh Lagi, Ternyata Ini Penyebab IDEA Lovers Mengantuk Saat Hujan

Baca Juga: Berencana Menginap di Hotel? Hati-hati Kuman yang Berada di Karpet Hingga Remot TV!

Coba Campurkan Kondisioner Bayi dengan Air Hangat Saat Merendam Pakaian, Rugi Kalau Engga Dicoba!
berkeluarga.com

Coba Campurkan Kondisioner Bayi dengan Air Hangat Saat Merendam Pakaian, Rugi Kalau Engga Dicoba!

Hanya dengan menyiapkan sampo bayi atau kondisioner bayi, IDEA lovers akan mendapat jawaban dari maslaah yang sering IDEA lovers hadapi ini.

Caranya, cukup siapkan sampo atau kondisioner bayi.

Setelah itu, masukkan bahan tersebut ke wadah yang telah berisi air hangat.

Rendam pakaian yang ukurannya menyusut ke dalam air rendaman tadi, kemudian rendam selama 10-15 menit.

Setelah merendam, angkat pakaian, lalu keringkan menggunakan handuk dan jangan diperas!

Letakkan pakaian tersebut secara horizontal agar air pada pakaian hilang dan pakaian benar-benar mengering sendiri.

Baca Juga: Jangan Anggap Sepele, Ini Perbandingan Genting Lembaran dan Kepingan

Baca Juga: Tips Sebelum Beli Keramik Granit, Hindari yang Berpori Jelas Karena Kualitasnya Kurang Baik!

Meski terdengar aneh dan jarang dilakukan, cara ini ampuh untuk mengembalikan ukuran pakaian yang telah menyusut.

Ini karena kandungan sampo bayi atau kondisioner bayi bisa meratakan, serta menarik serat pakaian yang sudah menyusut agar kembali ukuran awal.

Coba yuk IDEA lovers!

Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di website www.ideaonline.co.id, Facebook IDEA Online, TikTok IDEAonline, Instagram @ideaonline, Instagram @tabloidrumah, dan Youtube IDEA RUMAH.

#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #ConsciousLivingIDEA #ConsciousLiving

(*)

Source : bright side

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest