Follow Us

Tak Perlu Ahli, Ternyata Begini Trik Memasang Wallpaper Sendiri Anti Gagal

Maulina Kadiranti - Jumat, 13 Mei 2022 | 08:00
Ilustrasi aplikasi wallpaper pada ruang. Bisa pasang sendiri tanpa tukang.
kompas.com

Ilustrasi aplikasi wallpaper pada ruang. Bisa pasang sendiri tanpa tukang.

Pastikan juga bahwa dinding yang akan dipasangi wallpaper ini bebas dari rembesan air saat hujan, karena kelembapan yang tinggi bisa membuat wallpaper cepat mengelupas.

4. Lakukan pengukuran

Baca Juga: Melahirkan Secara Normal di Rumah Sakit dengan Fasilitas Mewah, Kamar Perawatan Istri Vincent Verhaag Jadi Sorotan Warganet

Baca Juga: Agar Terhindar dari Bakteri, Ini 8 Hal yang Harus Dilakukan Saat Berada di Toilet Umum

Saat membeli wallpaper, bisa jadi hanya memberikan perkiraan ukuran ruang saja.

Sebelum wallpaper dipasang, baiknya ukur lagi dengan pasti dan presisi, berapa lebar dan tinggi dinding.

Lalu berapa lembar wallpaper yang harus dipasang.

Bila perlu, buat garis acuan dengan pensil tipis agar IDEA lovers lebih percaya diri saat memasangnya dan tidak khawatir terjadi kesalahan atau pemasangan yang miring.

Bisa juga, gunakan benang yang diberi pemberat untuk memastikan bahwa garis petunjuk pemasangan wallpaper sudah lurus.

5. Potong wallpaper

Potong gulungan wallpaper sesuai dengan lebar dan tinggi dinding ruang.

Berikan kelebihan beberapa sentimeter untuk bagian sambungan.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest