Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Perhatian! Ternyata Ini Perbedaan Tabung Gas Elpiji dan Bright Gas, Dikasih Bocoran Langsung dari Pertamina!

Maulina Kadiranti - Kamis, 06 Juli 2023 | 15:44
Ternyata inilah perbedaan yang harus diperhatikan antara tabung gas elpiji dan bright gas
Kompas.com

Ternyata inilah perbedaan yang harus diperhatikan antara tabung gas elpiji dan bright gas

Nah kali ini Sase Lovers bakal tahu perbedaannya dari pihak Pertamina langsung lho.

Penasaran apa perbedaannya?

Bright Gas Disebut Lebih Aman

Bright gas disebut-sebut lebih aman daripada tabung elpiji karena punya teknologi menghambat kebocoran
Dok. PT Pertamina

Bright gas disebut-sebut lebih aman daripada tabung elpiji karena punya teknologi menghambat kebocoran

Unit Manager Communication Relations & CSR Pertamina MOR III Eko Kristiawan mengatakan, Bright Gas memiliki beberapa keunggulan dibandingkan elpiji biasa.

Pertama, Bright Gas dua kali lebih aman daripada gas elpiji biasa.

Dalam bright gas terdapat berbagai pengembangan dari elpiji.

Baca Juga:Banyak yang Belum Tahu, Ternyata Rutin Bersihkan Bagian Ini di Kompor Bisa Bikin Gas Elpiji Jadi Lebih Awet, Begini Lho Caranya!

Baca Juga:Ternyata Selama Ini IDEA lovers Salah, Bendera Merah Putih Tidak Boleh Dipasang Sembarangan, Begini yang Benar Menurut UU Nomor 24 Tahun 2009

“Kalau Bright Gas itu dua kali lebih aman dengan teknologi DSVS (double spindle valve system)," kata Eko saat dihubungi Kompas.com, Kamis (12/11/2020) siang.

Teknologi ini diciptakan untuk mencegah kebocoran.

Dengan kata lain, Eko menambahkan, DSVS ini berfungsi sebagai katup pengaman ganda.

Ada Cap Hologram di Bright Gas

Eko memaparkan, Bright Gas juga sudah dilengkapi dengan segel hologram.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular