Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sembunyikan Dapur Anda untuk Tampilan yang Lebih Bersih dengan Beberapa Inspirasi Desain Berikut!

Sesil - Minggu, 21 Agustus 2022 | 20:39
Ilustrasi dapur yang tersembunyi
Life Kitchens

Ilustrasi dapur yang tersembunyi

Tidak Sepenuhnya Tersembunyi

Kita tidak harus memilih gaya yang fully concealed atau tersembunyi sepenuhnya.

Desain slotted pada pintu-pintu ini memungkinkan sebagian cahaya dapur bersinar, menjaga ruang tetap terang dan lapang.

Ini adalah desain yang sempurna bagi mereka yang tidak menyukai tampilan lemari besar yang tersembunyi.

Baca Juga: Pantas Setrikaan Mertua Gampang Rusak, Ternyata Ini Kebiasaan yang Sering Dilakukan Namun Harus Dihindari..

Semua Putih dan Modern

Dapur tersembunyi jelas merupakan ide bagus untuk rumah yang ramping dan modern.

Tidak ada yang mengatakan dapur yang dipoles lebih baik daripada menyembunyikan dapur di balik pintu putih mengilap.

Dengan menyembunyikan dapur, kita dapat mengosongkan ruang untuk kegiatan lain seperti makan dan hiburan.

Dapur tersembunyi adalah tren Eropa yang dengan cepat menyebar di Amerika Utara, dan kita akan melihat lebih banyak ide ini di mana-mana.

Gaya ini sangat bagus untuk rumah yang kekurangan ruang atau untuk pemilik rumah yang menginginkan suasana yang lebih minimalis.

Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di website www.ideaonline.co.id,Facebook IDEA Online, TikTok IDEAonline, Instagram @ideaonline, Instagram @tabloidrumah, dan Youtube IDEA RUMAH.

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular