Ia menyampaikan, ternyata di beberapa negara yang ada obat-obatan yang ditemukan kontaminan etilen glikol dan dietilen glikol itu terjadi gangguan fungsi ginjal pada anak-anak.
Adapun sirup obat-obatan yang dimaksud, yakni:
Baca Juga:Mengenal UPVC, Material Tahan Lama, Kuat dan Tampilannya Mewah, Kelemahannya Apa Yah?
* Promethazine Oral Solution
* Kofexmalin Baby Cough Syrup
* Makoff Baby Cough Syrup
* Magrip N Cold Syrup.
Keempat produk tersebut diproduksi oleh Maiden Pharmaceuticals Limited, India.
"Ditengarai bahwa salah satu penyebab dari gangguan ginjal tersebut itu dari etilen glikol, dan DEG tadi," lanjut Andi.
"Tentu ini perlu penelusuran lebih lanjut terutama dari pihak yang punya sumber daya untuk menginvestigas hal tersebut dalam hal ini adalah BPOM, Kemenkes, dan industri farmasi," ujar Andi.
Editor : iDEA
Baca Lainnya
PROMOTED CONTENT
Latest