Follow Us

Mulai Sekarang Hindari 7 Kesalahan Renovasi Ini, Biar Biaya Rombak Enggak Makin Banyak!

Sesilia Alexandra - Jumat, 02 Desember 2022 | 10:32
Ilustrasi dapur
The Spruce

Ilustrasi dapur

IDEAonline - Renovasi dapur adalah salah satu investasi yang dilakukan banyak orang.

Dapur memang rupanya menjadi ruangan yang paling sering direnovasi.

Apakah IDEA Lovers juga sedang merencanakan renovasi dapur di rumah?

Jika ya, maka ada beberapa kesalahan yang harus IDEA Lovers hindari saat merenovasi dapur.

Dilansir dari decoist.com, berikut adalah beberapa kesalahan umum yang sering terjadi saat merenovasi dapur.

Baca Juga: Kaget AC Nyala Lagi Usai di Reeboot, Simak Deretan Penyebab AC Tak Merespon Saat Dihidup atau Dimatikan..

Baca Juga: Catat Kembali, Ternyata Renovasi Kamar Mandi Butuh 5 Hal Ini, Jangan Sampai Menyesal Kemudian!

Tidak Mempertimbangkan Gaya Hidup

Saat mendesain dapur, meski juga melibatkan estetika, kita tidak boleh mengabaikan fungsi.

Desain dapur harus mendukung tujuannya, yang dapat bervariasi tergantung pada kebutuhan masing-masing keluarga.

Evaluasi gaya hidup dan kebutuhan IDEA Lovers agar yakin desain dapur baru IDEA Lovers sudah tepat.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest