Follow Us

Jangan Mengisi Ruang di Rumah Anda secara Sia-Sia, Tidak Perlu Beli Barang-Barang Berikut untuk Rumah Anda!

Sesilia Alexandra - Rabu, 22 Februari 2023 | 08:00
Jangan Mengisi Ruang di Rumah Anda secara Sia-Sia, Tidak Perlu Beli Barang-Barang Berikut untuk Rumah Anda!
Pinterest

Jangan Mengisi Ruang di Rumah Anda secara Sia-Sia, Tidak Perlu Beli Barang-Barang Berikut untuk Rumah Anda!

IDEAonline - Jika IDEA Lovers ingin rumah yang rapi dan teratur, salah satu caranya tentu adalah tidak menyimpan terlalu banyak barang di rumah.

Nyatanya, ada beberapa jenis barang yang sering kali kita tumpuk di rumah padahal tidak kita gunakan atau butuhkan.

Dilansir dari architectureartdesigns.com, berikut adalah beberapa barang yang sebaiknya IDEA Lovers tidak beli secara berlebihan, atau bahkan tidak sama sekali.

Baca Juga: Psikologi Warna Hijau Tosca, Masih Digemari Selain Warna Hijau Sage

Set Handuk Berlebihan

Jika IDEA Lovers ingin menyimpan lebih banyak handuk dari yang dibutuhkan sebagai cadang, itu mungkin bisa dimengerti.

Namun, jika IDEA Lovers membeli tiga kali lipat dari yang apa yang dibutuhkan, satu-satunya hal yang akan handuk-handuk itu lakukan adalah memenuhi ruang di lemari.

Boiler

Ini adalah alat yang sangat berguna jika IDEA Lovers minum teh setiap 5 menit dan harus selalu menyiapkan air panas.

Jika tidak, dengan panci sederhana saja kita sudah bisa mendidihkan air.

Stoples Kaca

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest