Sebuah teras yang cantik tidak tergantung dari besar atau kecilnya ruangan melainkan ada beberapa elemen terpenting yang dapat membuat teras menjadi cantik walaupun teras tersebut berukuran kecil. 3 hal terpenting itu adalah:
Hal terpenting pertama adalah tanaman. Unsur alami ini sangat penting untuk hadir di teras rumah Anda seberapa besar ukurannya tanaman ini sangat berguna untuk menciptakan suasana asri di teras dan juga membuat udara jadi lebih sejuk.Penempatan dan penggunaan furnitur yang nyaman. Dua unsur ini saling melengkapi jadi kita tidak bisa memenuhi salah satu unsurnya saja. Karena jika kita mempunya kursi yang nyaman tapi penempatannya kurang pas kita pun tidak nyaman untuk bersantai di sana begitu pula sebaliknya.Sisipkan ruangan kosong untuk mobilisasi orang, karena umumnya ukuran teras tidak besar maka ruang kosong ini sangat berarti agar teras tidak terkesan terlalu sempit.
Hal terpenting pertama adalah tanaman. Unsur alami ini sangat penting untuk hadir di teras rumah Anda seberapa besar ukurannya tanaman ini sangat berguna untuk menciptakan suasana asri di teras dan juga membuat udara jadi lebih sejuk.
Penempatan dan penggunaan furnitur yang nyaman. Dua unsur ini saling melengkapi jadi kita tidak bisa memenuhi salah satu unsurnya saja. Karena jika kita mempunya kursi yang nyaman tapi penempatannya kurang pas kita pun tidak nyaman untuk bersantai di sana begitu pula sebaliknya.
Sisipkan ruangan kosong untuk mobilisasi orang, karena umumnya ukuran teras tidak besar maka ruang kosong ini sangat berarti agar teras tidak terkesan terlalu sempit.
Sumber: decoist.com