Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

3 Tips Memisahkan Ruang, Cocok Diterapkan untuk Apartemen Studio

Agnes - Sabtu, 20 Oktober 2018 | 17:55
Apartemen tipe studio
booking.com

Apartemen tipe studio

IDEAonlineSalah satu permasalahan yang kerap muncul dalam menata rumah adalah ruang yang terbatas.

Karena ruang yang terbatas, ruang yang dirancang ini harus semaksimal mungkin.

Keterbatasan ruamg ini biasanya ditemukan di rumah mungil atau apartemen tipe studio.

Di apartemen studio, satu ruangan harus memuat lebih dari satu aktivitas.

Agar ruang tetap tampil kompak tanpa mengganggu aktivitas coba apllikasikan tips memisahkan ruang.

Baca Juga : Catat, Ini Solusi Hukum atas Pemalsuan Cap Jempol Dalam Akta Jual Beli

Apartemen tipe studio

Apartemen tipe studio

1. Mainkan Leveling Lantai

Cara ini adalah dengan menaikkan atau merendahkan lantai ruangan.

Dengan cara ini, perbedaan zona pun akan terlihat meski ada di satu ruang yang sama.

Di kamar tidur biasanya disatukan antara tempat beristirahat dengan ruang kerja atau ruang belajar.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular