Follow Us

Ide Renovasi Tiap Ruangan di Rumah Tipe 36, Rumah Nyaman Walau Lahan Terbatas

Agnes - Minggu, 21 Oktober 2018 | 16:00
Ilustrasi rumah tipe 36
kompas

Ilustrasi rumah tipe 36

Kamu juga bisa memilih kursi box tanpa lengan, bagian box bawahnya bisa digunakan untuk menyimpan barang-barangmu.

Sedangkan pada dinding bisa kamu manfaatkan untuk media penyimpanan.

Tambahkan lemari terbuka secara menggantung untuk menyimpan koleksi buku.

Baca Juga : Milenial Sulit Beli Rumah Idaman, Ini 4 Tips Agar Bisa Beli Rumah Sendiri

Kamar tidur
youtube

Kamar tidur

Kamar Tidur

Kamar tidur di rumah tipe 36 biasanya hanya seluas 3x3 meter persegi.

Jika kamu ingin merenovasi kamar tidur, yang harus menjadi pusat utama adalah ranjang atau tempat tidurnya,

Sebaiknya kamu pilih tempat tidur dengan ukuran queen size.

Atau tidak menggunakan ranjag, hanya karpet dan kasur. Hal ini bisa membuat kamarmu menjadi semakin lega.

Untuk lemarinya, ganti dengan lemari yang sesuai dengan ukuran ruanganmu.

Pilih juga lemari dengan cermin pada bagian depan. Atau letakkan saja cermin pada lemari.

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest