Sebagai contoh, jika ada tanaman pelindung yang jumlahnya lebih dari satu, usahakan ukurannya sama.
Jika tidak akan membuat taman itu tak nyaman dilihat.
Selain tanaman, peletakan batu pada jalan setapak juga bisa diaplikasikan dengan keseimbangan ini.
Keseimbangan ritme ini juga bisa ditunjukan dengan gradasi ketinggian tanaman.
Baca Juga : Ikuti 4 Cara Menata Dapur Tampil Rapi Meski Tanpa Kitchen Set
5. Titik Kran Air
Letak kran air kadang dilupakan ketika membuat taman.
Padalah letak kran akan berpengaruh terhadap kenyamanan ketika menyiram taman.
Ada baiknya dibuat jalan setapak menuju letak kran air, sehingga kamu tidak perlu menginjak tanaman ketika akan menghidupkan kran.
Baca Juga : 5 Cara Menata Dapur Tetap Rapi dan Bersih, Meski Rajin Dipakai Masak
6. Kondisi Tanah
Kondisi tanah kadang dilupakan ketika akan membuat taman.