Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ingin Buat Taman Mini di Balkon, Perhatikan Dulu 5 Hal Berikut

Agnes - Selasa, 13 November 2018 | 19:00
5 hal yang harus diperhatikan ketika ingin membuat taman mini di balkon
perfectplants

5 hal yang harus diperhatikan ketika ingin membuat taman mini di balkon

IDEAonline-Bagi kamu yang tinggal di apartemen atau rumah dengan lahan yang terbatas, tetapi ingin memiliki taman yang indah, jangan khawatir.

Kamu bisa memaksimalkan area yang ada pada apartemen atau rumahmu.

Salah satunya adalah dengan memaksimalkan balkon yang bisa digunakan untuk dijadikan taman mini di rumah.

Sebelum kamu membuat taman mini di area balkon, ada beberapa hal yang harus kamu perhatikan.

Baca Juga : Nikah Muda dan Sempat Terlibat Kasus Prostitusi, Tampilan Rumah Mewah Hesty Klepek-Klepek Bikin Iri

Pertama, tempatkan tanaman yang tepat.

Biasanya tanaman yang digunakan untuk area balkon berukuran kecil dan berjenis semak-semak.

Untuk saran, kamu bisa menempatkan berbagai macam tanaman seperti sirih gading, tapak dara, petunia, sambang darah, lidah mertua dan lainnya.

Kedua, ketika menyiram tanaman tetap pastikan memberikan air sesuai dengan kebutuhan tanaman-tanaman tersebut.

Jangan sampai ada air yang menggenang pada area balkon teras.

Baca Juga : Tumbuhkan Empati, Kursi Santai Ini Dibuat Menyerupai Satwa yang Terancam Punah

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular