Masih bingung ingin menerapkan style apa yang cocok di rumah? Mungkin, gaya shabby chic dengan sentuhan american victorian ala Susan Emir, bisa menjadi inspirasi.
Tema shabby chic yang cukup mendetail, bukan berarti sulit untuk diterapkan. Cukup ambil beberapa esensinya untuk mendapatkan hasil yang lebih sederhana.