Follow Us

Awas! 4 Benda yang Sering Kita Gunakan Ini Ternyata Mengeluarkan Racun, Sabun Salah Satunya!

iDea Online - Sabtu, 24 November 2018 | 18:20
Awas! 4 Benda yang Sering Kita Gunakan Ini Ternyata Mengeluarkan Racun, Sabun Salah Satunya!

IDEAonline - Rumah memang dipenuhi dengan benda-benda yang sangat kita butuhkan sehari-hari.

Namun, tanpa kita sadari, benda-benda tersebut mengandung unsur-unsur berbahaya bagi kesehatan.

Kita perlu mengatahui benda apa saja itu untuk mengantinya dengan benda yang lebih aman.

Dilansir dari Livestrong, berikut ini adalah benda-benda di dalam rumah yang sebenarnya berbahaya bagi kesehatan:

Baca Juga : Beli Brankas Bekas Rp 7 Juta, Pria Ini Malah Dapat Uang Rp 105 Miliar yang Ada di Dalamnya!

1. Panci teflon

Panci teflon dipanaskan pada suhu tinggi dapat melepaskan asap beracun yang dapat membunuh burung peliharaan hanya dalam beberapa detik dan menyebabkan manusia terserang gejala flu.

Berdasarkan uji yang dilakukan oleh EWG, memasak selama dua sampai sampai lima menit di atas kompor konvensional sudah merupakan waktu yang cukup untuk memecahkan lapisan teflon dan memancarkan partikel serta gas beracun.

Bahan kimia perfluorinated (PFC) ditemukan dalam panci berlapis teflon.

Baca Juga : Mabuk, Wanita Ini Menangis di Kamar Mandi Hingga Buat Keluarga Panggil Pertolongan, Alasannya Bikin Kasihan Sekaligus Tertawa

Penelitian awal menunjubayi kurang saat lahir, peningkatan kolesterol, kadar hormon tiroid yang abnormal, radang hati dan sistem kekebalan melemah.

Untuk mengantisipasi dampak buruknya, Anda bisa mengganti panci dan wajan dengan bahan yang tidak ada 'Gore-Tex' atau 'Teflon', seperti panci yang berbahan besi cor atau tembaga.

Halaman Selanjutnya

2. BPA
1 2 3 4

Editor : Amel

Baca Lainnya

Latest