Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kerennya 7 Rancangan Bangunan Arsitektur, Sayangnya Tak Terwujud

Agnes - Minggu, 09 Desember 2018 | 17:25
The Walking City (London)
boredpanda

The Walking City (London)

Pada tahun 1919, rezim Soviet di Rusia mencari rancangan untuk membangun markas besar untuk Komunis Internasional Ketiga.

Bangunan ini akan menjadi bangunan yang fungsional serta monumen untuk mengenali segala sesuatu yang telah dicapai sejak Revolusi Bolshevik.

Arsitek Vladimir Tatlin mendesain menara besi, kaca, dan baja setebal 400 m ini

Baca Juga : Ini Dia Alasan Mengapa Harga Tanah Kian Meroket dan Sulit Untuk Turun!

7. Hotel Attraction (New York, Amerika Serikat)

Hotel Attraction

Hotel Attraction

Cakrawala Kota New York penuh dengan bangunan ikonik, tetapi strukturnya yang paling spektakuler adalah bangunan yang tidak pernah dibangun ini.

Pada awal abad ke-20, beberapa pengusaha dari Big Apple ingin membawa sebagian ke kota mereka.

Gaudi merancang Hotel Attraction, dengan menara berbentuk kerucut dan bola berbentuk bintang di kota New York.

Hotel ini akan menjadi bangunan tertinggi dan paling tidak biasa di kota, tapi sayangnya proyek ini berantakan. (*)

Baca Juga : Masjid Agung Palembang, Perpaduan Arsitektur Tiga Budaya dan Saksi Bisu Perjuangan Melawan Penjajah

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular