Follow Us

Dari Bentuk Angklung Hingga Tifa, Rancangan Unik Ini Berhasil Memenangkan MBtech Living With Style Award 2018

Agnes - Selasa, 18 Desember 2018 | 20:00
Desera Puti, pemenang pertama kompetisi LSWA
IDEA/Agnes

Desera Puti, pemenang pertama kompetisi LSWA

Kompetisi ini memadukan unsur modern dengan lokal.

Ada beberapa desain yang terinspirasi dengan budaya Indonesia.

Seperti desain yang dibuat dari juara ketiga, Mira Sofiani yang terinspirasi dari bentuk angklung.

Baca Juga : Intersecting Hill and Valley, Padukan Work, Live and Play dalam Hunian

Rancangan buatan Mira Sofiani yang berbentuk angklung
IDEA/Agnes

Rancangan buatan Mira Sofiani yang berbentuk angklung

Sama halnya dengan desain berbentuk tifa yang dirancang oleh Khairunnisa Besty yang meraih juara keempat.

Rancangan dari Khairunnisa Besty yang terinspirasi dari tifa
IDEA/Agnes

Rancangan dari Khairunnisa Besty yang terinspirasi dari tifa

Kompetisi ini akan dilangsungkan di tahun mendatang dengan perbedaannya terletak kategorinya yang akan dibedakan menjadi umum dan mahasiswa.(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest