Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jauhkan Tanaman dari Hama Hanya dengan Memanfaatkan 4 Bahan Dapur Ini!

iDea Online - Sabtu, 09 Februari 2019 | 08:00
Ilustrasi Tanaman
reader digest

Ilustrasi Tanaman

IDEAonline- Kegiatan memasak dan bercocok tanam sepertinya memang memiliki hubungan yang baik.

Tentu kita tahu banyak sekali produk sayuran, buah-buahan, bunga, hingga batang tanaman yang bisa diolah menjadi masakan lezat.

Ternyata, hubungan ini tidak hanya sampai di situ.

Baca Juga : Olga Syahputra Hari Ini Ulang Tahun, Indra Bekti Bagikan Kenangan Hingga Mimpi Didatangi Almarhum

Berbagai bahan makanan dan bumbu dapur juga bisa digunakan sebagai pupuk, Lo!

Pupuk ini juga bersifat organik, jadi baik untuk pertumbuhan tanaman dan konsumsinya di kemudian hari.

Nah, berikut bahan-bahan yang ada di dapur.

Baca Juga : Asisten Olga Syahputra Bongkar Kelakuan Mantan Managernya yang Diduga Hobi Berjudi, Ternyata Begini Faktanya yang Bikin Melongo!

1. Kulit Pisang

Sekali lagi, kita tidak boleh meremehkan manfaat buah yang satu ini.

tidak hanya dagingnya yang bisa di makan, ternyata kulitnya juga bisa digunakan untuk pengusir hama tanaman!

Kulit pisang direndam selama 2-3 hari.

Baca Juga : Ikke Nurjanah Ngaku Pernah Ditawari Narkoba dan Betah Menjanda 11 Tahun, Intip Dapur Mewah Miliknya yang Bikin Pangling!

Untuk mendapat pupuk dengan kualitas terbaik, gunakan 3 kulit pisang untuk 500 ml air.

Cara pengaplikasian pupuk ini sangat mudah, yaitu cukup dengan menyemprotkan air rendaman kulit pisang ke daun dan permukaan tanah pada tanaman.

Air rendaman kulit pisang memiliki nutrisi yang baik untuk pertumbuhan tanaman.

Selain itu, air ini juga bisa membuat daun tanaman lebih segar dan mengilap.

Baca Juga : Foto Lawas Terekspos, Ini Deretan Mantan Meriam Bellina yang Sempat Menuai Kontroversi!

2. Garam Dapur

Pasti banyak yang tidak menyangka kalau garam dapur memiliki manfaat yang besar untuk tanaman.

Penggunaan garam dapur sebagai pupuk memang belum banyak dilakukan.

Padahal pupuk dari garam dapur termasuk yang paling aman karena tidak memerlukan bahan campuran selain air.

Baca Juga : Sempat Diterpa Gosip Nikah Siri dengan Ustadz Cilik Guntur Bumi, Intip Mewahnya Hunian Nuri Maulida

Garam dapur mengandung magnesium yang sangat dibutuhkan oleh tanaman.

Dengan menyemprotkan ramuan berisi campuran 1 sendok makan garam dan 3 liter air.

Pupuk garam ini akan membuat tanaman lebih hijau dan segar.

3. Ampas Kopi

Ampas kopi yang selama ini dianggap sampah ternyata mengandung banyak manfaat, lo!

Bukan hanya untuk kecantikan kulit, ampas kopi juga bermanfaat sebagai pupuk tanaman berkualitas tinggi.

Baca Juga : Bangun Tidur Pria Ini Kehilangan Lengannya, Warga Bukannya Menolong Justru Sibuk Mengabadikannya!

Yang istimewanya, pupuk dari ampas kopi tidak tidak memerlukan campuran tambahan dalam pengaplikasiannya.

Cukup dengan meletakkan ampas kopi di dasar pot, ampas kopi akan membuat tanah lebih subur.

Baca Juga : Bangun Tidur Pria Ini Kehilangan Lengannya, Warga Bukannya Menolong Justru Sibuk Mengabadikannya!

Hal ini disebabkan karena ampas kopi mengandung nitrogen yang baik untuk kesuburan tanah.

Selain itu, ampas kopi juga dapat meningkatkan kadar keasaman tanah yang baik untuk tanaman bunga seperti mawar dan magnolia.

4. MSG

Meskipun memiliki citra buruk jika digunakan dalam masakan, ternyata MSG sangat baik, lo, untuk pertumbuhan tanaman.

MSG terbukti dapat mempercepat pertumbuhan tanaman, mempercepat munculnya bunga, hingga meningkatkan daya tahan hidup tanaman.

Baca Juga : Bukan Foto Keluarga, Wanita Ini Justru Pajang Cetakan Organ Intim, Begini Alasan Mengejutkannya!

Penggunaan MSG sebagai pupuk juga mudah.

Cukup dengan mencampurkan 1 sendok makan MSG dengan 2 liter air, pupuk MSG dapat digunakan dengan cara disemprot atau disiramkan langsung ke tanaman.

Wah, tidak menyangka ya ternyata banyak bahan-bahan sederhana yang berguna untuk tanaman kita.

Belum lagi, bahan-bahan tersebut tergolong murah dan aman digunakan.

Baca Juga : Sempat Dituding Transgender, Deretan Artis Ini Buktikan Dirinya Wanita Tulen, Begini Isi Huniannya!

Cara pengaplikasiannya juga mudah.

Dijamin, tanaman jadi makin subur, deh.

Artikel ini pernah tayang di Sajian Sedap dengan judulYuk, Manfaatkan 4 Bahan dari Dapur Ini untuk Merawat Tanaman dan Menjauhkannya dari Hama

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular