Follow Us

Hadirkan Ruang yang Lebih Berkesan, Tips Ini Amat Menginspirasi!

Silvia Pristianita - Selasa, 03 September 2019 | 21:00
Harmonisasi warna, motif dan pola, hasilkan ruang yang indah dan menawan
D'seesion/bestdesignideas

Harmonisasi warna, motif dan pola, hasilkan ruang yang indah dan menawan

Bentuk pola yang unik tentunya akan menarik perhatian
D'seesion/bestdesignideas

Bentuk pola yang unik tentunya akan menarik perhatian

Masih pada tangga, rumah yang satu ini mengaplikasikan ukiran yang berbentuk seperti tanaman pada pegangan di tangga rumahnya.

Baca Juga: Menyimak Karya Arsitek Ini, Dimasa Mendatang Tidak Ada Atap Segitiga

Terlihat seperti batang dari tanaman merambat ya IDEA Lovers, apalagi dengan tambahan tanaman pada ruangan tersebut.

Tidak hanya pada tangga, ukiran bisa diterapkan pada dinding rumah
D'seesion/bestdesignideas

Tidak hanya pada tangga, ukiran bisa diterapkan pada dinding rumah

Tidak hanya bermain pada pegangan di tangga, dindingpun bisa dikreasikan dengan beragam ukiran, pola maupun motif untuk memperindah ruangan yang ada.

Baca Juga: Jadi Electrolux Taste Icon dan Inspirasi Para Ibu, Ini Peranti Masak Andalan Asri Welas!

Kesan elegan dan klasik juga dapat dimunculkan dari beragam ukiran yang digunakan.

Bentuk serta pola bisa diaplikasikan di beragam tempat
D'seesion/bestdesignideas

Bentuk serta pola bisa diaplikasikan di beragam tempat

Tidak hanya dibagian tangga, pengaman lantai dua tentunya juga bisa di kreasikan dengan pola ukiran ya, IDEA Lovers.

Baca Juga: Aplikasikan Warna Pada Rumah, Buat Ruangan Menjadi Lebih Fresh

Tetapi tentunya jika kamu memiliki anak kecil, usahakan menggunakan pola ukiran yang lebih rapat ya IDEA Lovers.

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest