Follow Us

Bebas Polusi, Ini 5 Tanaman Penyejuk Rumah yang Dapat Halau Cuaca Panas

Saffa Fauziah Kamila - Rabu, 23 Agustus 2023 | 13:40
5 Tanaman Penyejuk Rumah
Foto Jou Endhy Pesuarisa dan Siti Nahdiatul Fata M

5 Tanaman Penyejuk Rumah

IDEAonline- Pemilihan desain dan material yang tepat adalah cara utama untuk menghalau cuaca panas di rumah.

Selain dua cara tersebut, Anda dapat memanfaatkan tanaman pelindung untuk meredam suhu panas di rumah.

Apa saja tanaman pelindung tersebut?

Memiliki hunian di kawasan tropis, harus siap akan cuaca panas di siang hari.

Apalagi bagi masyarakat yang tinggal di perkotaan, suhu panas di luar rumah pastinya akan meningkatkan suhu ruangan di dalam rumah.

Pemilihan desain dan material merupakan cara utama untuk menghalau cuaca panas di rumah.

Selain dua cara tersebut, sebenarnya ada cara lain untuk menahan panasnya cuaca di siang hari, yakni dengan menempatkan tanaman pelindung di sekitar rumah Anda.

Apa saja tanaman pelindung tersebut? Ini pilihannya!

1. Glodokan Tiang

Glodokan tiang atau Polyathea longifolia merupakan tanaman yang tumbuh menjulang tinggi tanpa ranting dan dapat beradaptasi dengan baik walau ditempatkan di bawah sinar matahari langsung.

Pohon glodokan tiang sebaiknya ditanam di bagian barat rumah karena memiliki daun yang rimbun sehingga dapat menahan panas sinar matahari, terutama pada siang menjelang sore hari.

Baca Juga: 5 Tanaman Pembawa Energi Negatif Jika di Tanam di Halaman Rumah Menurut Feng Shui

Jarak antartanaman sebaiknya ditanam per 1m—1,5m supaya akar pohon bisa tumbuh dengan baik.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular