Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Siap Liburan Tahun Baru di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!

IDEAonline - Minggu, 15 Desember 2019 | 10:00
Siap Liburan Tahun Baru di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!
kolase

Siap Liburan Tahun Baru di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!

Liputan khusus wartawan IDEAonline/ Rebiyyah

IDEAonline - Berlibur di suatu tempat tentunya akan menarik jika merasakan budaya dan warisan sejarah tempat tersebut.

Siap Liburan Akhir Tahun di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!

Siap Liburan Akhir Tahun di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!

Tak terkecuali berlibur di Singapura yang dikenal memiliki budaya dan warisan sejarah Peranakan di kawasan Katong.

Untuk membawa pengalaman otentik seperti warga lokal Singapura, Village Hotel Katong menyediakan sebuah kamar yang cukup unik.

Baca Juga: Paduan Gaya Jepang, Korea, Vietnam dan Thailand, Hunian Unik Ini Visualisasikan Pria yang Sedang Melajang!

Siap Liburan Akhir Tahun di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!

Siap Liburan Akhir Tahun di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!

Kamar ini adalah Made in Singapore Room, yang kehadirannya cukup eksklusif karena hanya ada satu-satunya.

Kamar berukuran 29 meter persegi ini dirancang oleh talenta lokal berbakat dalam sebuah proyek yang didukung oleh Singapore Tourism Board.

Siap Liburan Akhir Tahun di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!

Siap Liburan Akhir Tahun di Singapura? Warisan Sejarah di Village Hotel Katong Wajib Dikunjungi, Kamarnya Unik!

Proyek yang baru dimulai awal tahun 2018 ini melibatkan mahasiswa dari Nanyang Academy of Fine Arts (NAFA) dan Singapore Institute of Technology (SIT).

"Interpretasi mahasiswa terhadap budaya Singapura, salah satunya budaya Peranakan, kemudian menginspirasi kami untuk mengubahnya menjadi kenyataan dengan Made in Singapore Room", ujar Christina Tan, Manager Communications Village Hotel Katong.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular