Follow Us

Banyak Cahaya Bikin Rumah Panas, Lakukan 8 Trik Ini agar Tetap Sejuk

Dok Grid - Selasa, 24 Oktober 2023 | 17:15
Siasati efek rumah kaca ketika mengaplikasikan bukaan transparan yang lebar.

Siasati efek rumah kaca ketika mengaplikasikan bukaan transparan yang lebar.

Panas pada ruang juga disebabkan besar kecilnya sudut atap yang membentuk bantalan udara di bagian bawah atap.

Jika landai, maka radasi makin dekat.

Atap pelana mampu mengeliminasi suhu di ruang bawah atap.

Baca Juga: Gorden atau Blind? Ini Material yang Cocok agar Fungsional dan Indah

5. Menggunakan Material Alam

Semakin banyak menggunakan bahan primer alam seperti kayu, batu alam, dan bata, semakin sejuk udara dalam ruangan.

Bahan-bahan alami seolah memberi ikatan antara bangunan dan alam.

Material alam tidak mengalami banyak proses dalam pembuatannya sehingga dapat lebih menyatu dengan alam dibandingkan dengan material fabrikasi.

Material yang ukurannya lebih tebal dapat membantu meredam suhu.

Semakin tebal ukuran material, semakin lambat material tersebut menghantar panas.

Baca Juga: Cara Bikin Home Theatre Kedap Suara Tanpa Gema, Pakai Material Akustik

Warna terang memantulkan cahaya.
homededicated.com

Warna terang memantulkan cahaya.

6. Memilih Warna Terang

Tidak hanya terlihat bersih dan meluaskan pandangan, warna terang juga tidak menyerap radiasi matahari.

Editor : optimization

Baca Lainnya

Latest