Follow Us

Berlokasi di Bintaro, Begini Tips Gabungan 2 Kaveling dalam 1 Hunian

Saffa Fauziah Kamila - Minggu, 15 Maret 2020 | 11:30
Berlokasi di Bintaro, Begini Hadirkan Tips Gabungan 2 Kaveling dalam 1 Hunian
FOTO: JOU ENDHY PESUARISSA, ARIF BUDIMAN

Berlokasi di Bintaro, Begini Hadirkan Tips Gabungan 2 Kaveling dalam 1 Hunian

Baca Juga: Jarang Ada di Tempat Umum, Penyandang Disabilitas Perlu Toilet Khusus, Ini Kebutuhannya!

“Denyut Nadi” di Dalam Idaman Rumah Mewah
FOTO: JOU ENDHY PESUARISSA, ARIF BUDIMAN

“Denyut Nadi” di Dalam Idaman Rumah Mewah

Di luar fungsi secara visual dan kenyamanan, bagi Aswin dan Primarani, bukaan-bukaan di sekitar taman juga menjadi sebuah penghubung komunikasi antara seluruh keluarga, meskipun ruangan-ruangannya cenderung terpisah-pisah.

“Kami senang berkumpul bersama di ruang keluarga.

Oleh karena itu, biasanya kami memanggil anak-anak dari ruangan ini dengan mudah, hanya tersekat oleh kaca transparan dan taman,” ujar Primarani.

Selain itu, dari segi biaya, ternyata taman yang luas di tengah rumah ini dapat menghemat pengeluaran untuk rumah itu sendiri.

“Mungkin karena tidak ditutupi lantai atau dak beton ya, jadinya lebih murah saja, bisa dihemat untuk keperluan lainnya,” kata Primarani menambahkan.

Artikel ini tayang di majalah IDEA edisi 275

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest