Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dibalik Rumah yang Diblur Google Terdapat Fakta Diluar Nalar, Jadi Saksi Bisu Penculikan dan Kekerasan Seksual 3 Wanita Selama 10 Tahun

IDEAonline - Selasa, 21 April 2020 | 18:00
Rumah Ariel Castro diburamkan oleh Google.
Google

Rumah Ariel Castro diburamkan oleh Google.

Baca Juga: Berbagi IDEA Ciptakan Dapur Sehat, Rencanakan Penyimpanan Aman Bahan Makanan agar Tak Rusak atau Busuk

Ariel kerap membawa sang anak keluar rumah. Setelah kelahiran anak Amanda Berry, kehidupan berubah, ketiganya saling memberikan semangat.

Penderitaan mereka hampir berakhir setelah Ariel meninggalkan ketiganya sendiri di rumah untuk pertama kali selama 10 tahun.

Pada 6 Mei 2013, Ariel keluar, benar-benar tidak ada di rumah.

Korban Ariel Castro
Tribunnews.com

Korban Ariel Castro

Amanda dan putrinya yang berusia 6 tahun langsung melarikan diri menemui seorang tetangga.
Mereka memanggil kepolisian dan mengungkap semua kejahatan Ariel Castro.

Tiga wanita dan seorang anak berusia 6 tahun akhirnya dibebaskan.

Ariel Castro mengaku telah bersalah atas 937 tuduhan, termasuk pembunuhan, pendulikan, pemerkosaan, dan kekerasan.

Pelaku penculikan dan kekerasan seksual, Ariel Castro.
TheSun.co.uk/ Scope Features

Pelaku penculikan dan kekerasan seksual, Ariel Castro.

Pelaku dijatuhi hukuman 1.000 tahun tanpa pembebasan bersyarat.

Namun setelah satu bulan hukuman, Castro bunuh diri di sel penjara.

Kisah kelam tersebut diangkat menjadi sebuah film berjudul Cleveland Abduction. (*)

Source :GridHot.ID

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular