Follow Us

Dapat Ganggu Kesehatan Reproduksi, Simak Bahaya Membiarkan Lampu Menyala Saat Tidur

IDEAonline - Kamis, 28 Mei 2020 | 12:30
Segera Hentikan Kebiasaan Tidur dengan Kondisi Lampu Menyala Karena Sebabkan Berbagai Bahaya Serius Bagi Kesehatan, Begini Penjelasannya
idea

Segera Hentikan Kebiasaan Tidur dengan Kondisi Lampu Menyala Karena Sebabkan Berbagai Bahaya Serius Bagi Kesehatan, Begini Penjelasannya

Tidur malam yang kurang dan tidak berkualitas bisa membuat kita berisiko mengalami hal-hal berikut:

1. Depresi

Segera Hentikan Kebiasaan Tidur dengan Kondisi Lampu Menyala Karena Sebabkan Berbagai Bahaya Serius Bagi Kesehatan, Begini Penjelasannya
matresshelp.org

Segera Hentikan Kebiasaan Tidur dengan Kondisi Lampu Menyala Karena Sebabkan Berbagai Bahaya Serius Bagi Kesehatan, Begini Penjelasannya

Riset yang diterbitkan dalam American Journal of Epidemiology membuktikan, paparan cahaya di malam hari bisa meningkatkan gejala depresi.

Hal ini terjadi karena paparan cahaya di malam hari bisa menganggu jam internal tubuh dan merusak sekresi melatonin yang berpotensi menimbulkan gangguan psikologis.

2. Obesitas

Riset yang diterbitkan dalam Journal of Obesity membuktikan, paparan cahaya bisa di malam hari bisa menambah berat badan.

Hal ini terjadi karena paparan cahaya tersebut menganggu jadwal dan kualitas tidur serta mengacaukan kebiasaan makan kita.

3. Menganggu kesehatan reproduksi

Paparan cahaya di malam hari juga bisa menganggu kesehatan organ reproduksi. Hal ini terbukti lewat riset yang diterbitkan dalam jurnal Epidemiologi.

Riset tersebut meneliti 71.077 wanita dan membuktikan bahwa wanita yang mendapatkan paparan cahaya berlebihan di malam hari mengalami gangguan siklus menstruasi.

ilustrasi sakit
Pinterest

ilustrasi sakit

Source : Kompas.com

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest