Follow Us

Biar Harga Naik, Cukup Perbaiki 4 Ruang Ini Sebelum Rumah Dijual!

Kontributor 01 - Minggu, 31 Mei 2020 | 09:00
Identitas pemilik rumah penting buat calon pembeli.
thefanshop.com

Identitas pemilik rumah penting buat calon pembeli.

Seiring dengan berkembangnya keluarga pertimbangkan untuk menambah ruang-ruang khusus.

Segala penambahan fisik seperti kamar tidur, perluasan ruang tamu atau ruangan lainnya dapat memberikan nilai tambah.

2. Renovasi kamar mandi utama

Kamar mandi menjadi salah satu ruangan penting di rumah.

Betapa tidak, seluruh penghuni rumah melakukan aktivitas membersihkan diri di ruangan ini.

Selain itu, kamar mandi yang telah diperbaiki atau direnovasi dengan penambahan khusus dapat meningkatan nilai jual rumah kamu.

Jika kamu memiliki beberapa buah kamar mandi, fokuskan perbaikan pada kamar mandi utama.

Setiap pemilik rumah biasanya cenderung memilih untuk membersihkan diri di kamar mandi utama.

Mereka juga biasanya tidak ingin berbagi kamar mandi dengan orang lain.

Untuk itu, kamu bisa menambah beberapa perabot atau peralatan kamar mandi terbaru.

Namun ingat, jangan mendekorasi kamar mandi dengan hal-hal yang berlebihan, seperti poster atau koleksi benda-benda aneh yang kamu miliki.

Baca Juga: Membeli Rumah secara Online Saat PSBB? Ikuti Tips Ini Biar Tak Tertipu

Source : Kompas.com

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular