Follow Us

Terungkap Cara Mudah Percantik Teras dengan Teknik 'Grouping Plant'

Fatur Rohman - Rabu, 10 Juni 2020 | 09:00
Terungkap Cara Mudah Percantik Teras dengan Teknik 'Grouping Plant'
twitter

Terungkap Cara Mudah Percantik Teras dengan Teknik 'Grouping Plant'

IDEAonline –Tanaman yang kita temui sehari-hari dapat diolah menjadi display yang menarik.

Dengan metode grouping plant dalam satu wadah, kombinasi beberapa tanaman bisa mempercantik teras Anda.

1. Gunakan tanaman-tanaman dengan kebutuhan sejenis.

Tanaman dengan karakter dan kebutuhan (misalnya cahaya, air, dan pupuk) yang sama akan memudahkan dalam perawatannya.

Baca Juga: Bangunan Hijau Tak Sekadar Gunakan Label

Baca Juga: Mengenal Kayu Olahan untuk Furnitur-2, Apa Beda MDF dengan Particle Board?

Kali ini kami mencontohkan kombinasi tanaman dari keluarga sukulen.

Terungkap Cara Mudah Percantik Teras dengan Teknik 'Grouping Plant'
Tunnel Records

Terungkap Cara Mudah Percantik Teras dengan Teknik 'Grouping Plant'

2. Pilihlah bentuk tanaman yang bervariasi.

Dalam satu pot sebaiknya pilih tanaman dengan ukuran dan warna yang berbeda agar dapat tercipta gradasi tanaman yang menarik.

Variasi tersebut bisa berupa tinggi-rendah, membulat, kurus, atau menjuntai.

3. Besar wadah memadai untuk akar tanaman.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest