Reith menyebut bahwa bakteri tersebut memiliki kekuatan untuk mengubah praktik daur ulang limbah elektronik.
"Manfaat lingkungan dari hal ini sangat sulit dipercaya," kata Parsons.
"Para bankir dan pemegang saham semua melihat sisi lingkungan dari berbagai hal. Manfaat lingkungan adalah keuntungan ekonomi," ujarnya.Artikel ini telah tayang di Kompas.comdengan judul "Bakteri Ini Ubah Limbah Elektronik Jadi Tambang Emas Murni"