IDEAonline –Beberapa rumah mempunyai teras yang lebih tinggi ruang dalamnya, karenamengikuti kontur tanah.
Ternyata menurut FengShui, posisi ini dinilaikurang baik.
Idealnya, posisi lantaiteras depan lebih rendah dari ruangtamu. Komposisi ini memiliki beberapapertimbangan yang sangat mendasar.
Debu dan kotoran mudahdisapu keluar.
Air hujan tidak merembes masuk kedalam rumah.
Bila lantai ruang tamu lebih rendahdari lantai teras, lebih banyak kotorandan debu yang masuk ke dalam rumah.
Baca Juga: Mau Coba Bagi Ruang mungil dengan Sekat? Privasi Jadi Tetap Terjaga!
Keadaan ini tentu akan menyulitkansaat membersihkan debu, kotoran, maupun air yang masuk ke dalamrumah.
Dengan demikian, sadar atautidak, rumah tersebut akan menyimpanbanyak masalah yang tidak baik dalamkeluarga.
Hal ini sudah sejak lamaditeliti dalam penjabaran Feng Shui, dan komposisi ini dikatagorikan dalamnilai ketidakberuntungan.