IDEAonline –Bagi sebagian orang, ruang tamu masih merupakan hal yangpenting ada di rumah.
Ruang tamu ini fungsinya untuk menyambuttamu formal, yang bukan kerabat atau kawan dekat.
Nah, jika ruangtamu memang diperlukan sementara lahan sangat terbatas, Andabisa membuat ruang tamu mungil.
Bagaimana penataan ruang tamumungil? ini inspirasinya.
1.Berani Tampil Beda
Berani tampil beda dengan warna terangadalah salah satu cara jitu untuk membuat tampilan ruang tamu jadi lebih seru.
Baca Juga: Begitu Pentingnya Tenaga Kesehatan, Satu Perawat Sakit, Seribu Pasien Berisiko Tak Terlayani
Selainitu juga ruang tamu ini mampu tampil nyentrik berkat meja unik yang terbuat dari drumbekas yang didaur ulang. Menarik!
2. Berikan Warna Cahaya