Proses pembuatannya harus rapi.
Baca Juga: Kanopi Pelindung Tambahan nan Estetik, Ini Pilihan Desainnya

Ilustrasi kanopi membran.
4. Kanopi membran
Untuk menghasilkan kanopi lebih fleksibel, kamu dapat menggunakan kanopi berbahan tenda membran.
Bentuk serupa kain, memudahkan membaran dibentuk sesuai keinginan.
Untuk proses pemasangan, kanopi tenda harus rapi dan kokoh agar tak mudah terbawa angin kencang.
Sambungannya bisa menggunakan rangka baja maupun ditarik dengan kawat baja.
Setiap bahan tentu memiliki karakter tersendiri terhadap tampilan rumah.
Baca Juga: Mengantisipasi Cahaya dengan 4 Cara Mudah, Solusi Lahan Sempit
#berbagiIDEA