IDEAonline –Pak Bejo sedang pusing. Istrinya ingin mengadopsigaya minimalis untuk hunian mereka yangbentuknya rumah standar dari pengembang denganatap pelana. Untuk merenovasi bangunan secarapenuh, rasanya berat di ongkos. Apa akal?
Sudah dua minggu iniPak Bejo menikmati rengekan istrinyayang ingin memakai gaya minimalisuntuk rumah mereka.
Baca Juga: 8 Langkah Merapikan Ruang Tamu Tanpa Harus Keluar Bujet, Mudah!
Baca Juga: Hati-hati Hal Ini Sebabkan Ruang Terkesan Sempit, Begini Solusinya!
Gaya minimalis sebenarnya mulai ditinggalkan.
Walaupun begitu,Aliran minimalis pada intinya adalahgaya desain yang mengutamakanstruktur fundamental dari sebuahkarya.
Karena kita berbicara dalamkonteks desain bangunan, makastruktur fundamental di sini berartibentuk/struktur dasar sebuah rumah.
Penggunaan ornamen yang sifatnyaadalah hiasan dan tidak berkaitanlangsung dengan struktur utamabangunan dikesampingkan.
Tak heranbila gaya minimalis banyak dicirikan olehpermainan garis geometris yang tegas. Salah satunya adalah pemakaian atapdatar yang terbuat dari dak beton.
Minimalis vs Tropis