Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Trik Mencahayai Patung di Taman, Jangan Menampakkan Badan Lampu, Kenapa?

Fatur Rohman - Senin, 09 November 2020 | 11:22
Kolom yang disinari dari bawah akan tampak lebih kokoh.
Tab RUMAH

Kolom yang disinari dari bawah akan tampak lebih kokoh.

IDEAonline –Pohon, gentong, air (kolam), pagar, patung, dan kolom adalahbeberapa elementaman yang dapatdiberi efek cahaya.

Taman terdiri dari berbagai elemen penyusun.

Tiap elemen memiliki bentuk dan karakter yang berbeda-bedasehingga cara menerapkan pencahayaan padamasing-masing elemen pun tidak sama.

Baca Juga: Cara Mudah Bersihkan 5 Peralatan Rumah Ini dengan Hidrogen Peroksida

Baca Juga: Kini Mendekam di Tahanan, Artis Transgender Ini Ketahuan Pernah Tinggal di Gang Sempit, Rumah Aslinya Tampak Sederhana

Dilansir dariTabloid RUMAH edisi 72, ini beberapa cara mencahayai elemen taman.

Simaklah satupersatu dan jadikan taman Anda tetap cantik di kalamalam.

Menghidupkan Patung

Pencahayaan khusus mampumembuat patung di taman tampaklebih hidup. Lagi-lagi prinsip utamapeletakan lampu di luar rumah harusdipegang teguh: jangan menampakkanbadan lampu.

Teritisan atap sebenarnyatempat yang lumayan pas untukmenyembunyikan lampu yang akanmenyorot obyek patung di taman.

Sinar lampu dari atas bisa membuat silau

Sinar lampu dari atas bisa membuat silau

Tapi perlu diingat, jika berasal darilampu yang letaknya di atas danarah sinarnya ke bawah, orang yangberkegiatan di taman akan tergangguoleh sorotan lampu.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular