Follow Us

Mengapa Pohon Sangat Bermanfaat Bagi Kehidupan Manusia? Wajib Tahu!

Fatur Rohman - Selasa, 10 November 2020 | 13:00
8 Inspirasi Cara Menata Taman Jadi Cantik dan Minimalis, Nomor 4 Unik
Kompas.com

8 Inspirasi Cara Menata Taman Jadi Cantik dan Minimalis, Nomor 4 Unik

IDEAonline –Mengapa sebatang pohon begitu penting artinya, sampai-sampai dipandang sebagai “bekal yang cukup” untuk hidup sepuluh tahun ke depan?

Jawabannya tak lain dan tak bukan adalah karena sebatang pohon mampu memberikan banyak manfaat. Di masa lalu, pohon adalah penyedia naungan, makanan, dan kayu bakar bagi manusia.

Kini, di masa yang bentuk kehidupannya lebih kompleks, peran pohon pun juga bertambah.

Dilansir dari Tabloid RUMAH edisi 95, simak alasan mengapa pohon sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia.

1. Mengurangi efek rumah kaca.

Baca Juga: Memasang Lampu Natal Ternyata Butuh Trik Khusus Agar Tidak Kusut, Simak di Sini!

Baca Juga: Lantai Kamar Mandi Atas Masih Rembes? Coba Lakukan Hal Ini Agar Tak Terjadi Kebocoran!

Efek rumah kaca disebabkan oleh polutan gas CO2 yang lepas ke udara dan terakumulasi di atmosfer. Pohon adalah “pelahap” CO2 yang rakus.

Dalam pertumbuhannya, sebatang pohon membentuk masa batang, utamanya dari karbondisoksida yang diserap untuk fotosintesis.

Sebatang pohon mampu menyerap 6 kg CO2/ tahun. Karena itu 1 acre (± 4.047 m2) hutan berisi pepohonan muda menyerap 2,5 ton CO2/tahun.

Pohon mencapai kemampuan maksimalnya menyerap CO2 sekitar usia 10 tahun. Sebatang pohon yang ditanam di perkotaan (yang notabene memiliki kadar polusi CO2 lebih tinggi) setara nilainya dengan penyerapan CO2 oleh 15 pohon di hutan.

Baca Juga: Cara Hadirkan Ruang Jemur dan Ruang Makan Sekaligus di Rumah Kontrakan

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest