Follow Us

Tak Siapkan Resolusi untuk 2021? Kenapa Tak Coba Bersihkan 7 Hal Ini di Kamar Mandimu!

Maulina Kadiranti - Rabu, 30 Desember 2020 | 15:00
Libur Tahun Baru, Saatnya Membersihkan 7 Barang di Kamar Mandi
dok. decoist.com

Libur Tahun Baru, Saatnya Membersihkan 7 Barang di Kamar Mandi

Bagi kamu yang memiliki cermin di dalam kamar mandi, tentu memperhatikan bahwa cermin mudah tertutup kabut uap.

Sebelum membuat cermin antikabut (anti-fog), bersihkan terlebih dahulu permukaannya dengan alkohol.

Alkohol bisa membersihkan permukaan cermin dari residu hairspray atau produk kecantikan lainnya.

Tidak perlu mengelap sisa alkohol, karena alkohol akan menguap.

Jika enggan menggunakan alkohol, gunakan air rebusan teh hitam untuk membersihkan permukaan cermin.

Baca Juga: Sambut Tahun Baru dengan Kaca Kinclong dan Anti Burem? Begini Cara Membersihkannya dengan Benar!

Baca Juga: Sendok, Garpu Bahkan Piring Numpuk Setelah Tahun Baru? Mulai dari Sini Jika Ingin Membersihkan Dapur Usai Santap

Gunakan kertas saringan kopi atau kain lembut untuk menyeka cermin.

Membuat cermin antikabut Gunakan campuran empat cangkir air panas dengan dua sendok makan cuka.

Seka kembali permukaan cermin dengan larutan ini, dan biarkan kering.

IDEA lovers bisa melihat perbedaannya pada cermin selama tiga minggu.

2. Toilet

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest