Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tak Siapkan Resolusi untuk 2021? Kenapa Tak Coba Bersihkan 7 Hal Ini di Kamar Mandimu!

Maulina Kadiranti - Rabu, 30 Desember 2020 | 15:00
Libur Tahun Baru, Saatnya Membersihkan 7 Barang di Kamar Mandi
dok. decoist.com

Libur Tahun Baru, Saatnya Membersihkan 7 Barang di Kamar Mandi

Untuk membersihkan mangkuk toilet (toilet bowl),IDEA lovers membutuhkan 1/4 cangkir baking soda, 1/4 cangkit cuka putih, dan sikat toilet.

Taburkan baking soda dan tuangkan cuka ke dalam toilet.

Baca Juga: Enggak Bikin Dompet Menangis, Terbongkar 5 Cara Ubah Tampilan Rumah Sambut Tahun Baru 2021!

Baca Juga: 4 Hal Penting Diketahui Terkait Varian Baru Covid-19 Inggris, Karakter hingga Vaksin

Biarkan selama 15 menit, kemudian sikat.

Terakhir, guyur (flush) toilet.

Jika kloset mampet, ambil garam tumbuk halus dan taburkan garam ke dalam lubang toilet.

3. Keran krom

Sementara itu, kamu juga bisa mengembalikan kilau keran kamar mandi.

Pertama-tama, kamu membutuhkan kain halus dan baby oil.

Kemudian, tuangkan beberapa tetes baby oil ke permukaan kain dan memoles keran dari krom.

Mudah, namun efektif.

Halaman Selanjutnya

4. Wastafel

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular