Follow Us

Jangan Terlalu Berasumi, Ini Penjelasan Ahli Mengenai Penggunaan Tisu Basah Disinfektan untuk Cegah Covid-19?

IDEAonline - Rabu, 17 Februari 2021 | 20:24
Tisu basah disinfektan, benarkah ampuh basmi virus corona?
Squirrel_photos dari Pixabay

Tisu basah disinfektan, benarkah ampuh basmi virus corona?

IDEAonline – Benarkah lebih efektif gunakan tisu basah disinfektan untuk bunuh kuman demi cegah COVID-19? Begini penjelasannya!

Seperti diketahui bahwa virus Covid-19 ini dapat menyebar melalui percikan droplet kemudian menempel pada benda-benda di sekitar kita.

Bila demikian maka kita wajib membersihkan secara rutin benda-benda yang dicurigai tertempel virus Covid-19.

Atau semua benda-benda yang ada di rumah kita untuk menghindari virus corona.

Tidak heran kalau pembersih maupun tisu basah disinfektan sering jadi andalan untuk membunuh kuman.

Baca Juga: Menjadi Buah Bibir Akibat Nge-Host Acara Award, Terkuak Kamar Nia Ramadhani Dilengkapi dengan Kode Rahasia

Baca Juga: Usai Akui Video Dirinya Ngamuk, Ternyata Robby Juga Kenalkan Sosok Dibalik ‘Video Dorong Pramusaji’, Rumah Sang Host Terkenal Kembali Jadi Sorotan!

Meski begitu, kita tidak bisa sembarangan membersihkan semuanya dengan menggunakan tisu basah disinfektan.

Sebab, kita harus memastikan apakah tisu basah disinfektan yang kita pakai dapat membunuh virus dengan efektif.

Spesialis penyakit menular, Carla McWilliams, menjelaskan apa yang harusnya kita ketahui tentang tisu basah disinfektan, termasuk cara menggunakannya dengan aman dan efektif, seperti dilansir laman Cleveland Clinic.

Mengandung larutan pestisida

Tisu pembersih sekali pakai ini memiliki larutan pembunuh kuman atau antiseptik.

Source : kompas

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular