Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jangan Terlalu Berasumi, Ini Penjelasan Ahli Mengenai Penggunaan Tisu Basah Disinfektan untuk Cegah Covid-19?

IDEAonline - Rabu, 17 Februari 2021 | 20:24
Tisu basah disinfektan, benarkah ampuh basmi virus corona?
Squirrel_photos dari Pixabay

Tisu basah disinfektan, benarkah ampuh basmi virus corona?

Penggunaan tisu basah disinfektan yang aman

Baca Juga: Coba 6 Cara Mudah Buat Rumah Tetap Harum Biar Engga Bosen di Rumah Terus!

Baca Juga: Terkuak Soal Penggunaan Hand Dryer di Era Pandemi, Ternyata Bahaya!

Sebagai tisu yang berbahan kimia, kita harus memperhatikan penggunaan tisu disinfektan secara aman.

Adapun berikut ini petunjuk yang perlu diperhatikan saat menggunakan tisu disinfektan.

1. Periksa persetujuan EPA atau Badan POM

Lihat cetakan kecil pada kemasan. Produk yang disetujui Environmental Protection Agency (EPA) memiliki nomor registrasi EPA yang panjang.

2. Baca petunjuk dan peringatannya

Petunjuk akan memberi tahu hal apa yang harus dilakukan jika kita tidak sengaja menggunakan tisu basah disinfektan ke wajah.

3. Hapus kotoran yang terlihat lebih dulu

Gunakan lap dengan sabun dan air atau handuk basah untuk membersihkan permukaan benda sebelum digosokkan dengan menggunakan tisu basah disinfektan.

4. Gosok permukaan dengan disinfektan

Source : kompas

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular